Untuk Tingkatkan Ekonomi Warga “Miniatur” Ramaikan Pasar Purwosari Jarwo

Pasuruan. CBN-Indonesia.com –
Warga mulai berdatangan ramaikan pasar jarwo, kegiatan ini dilakukan untuk bisa meningkatkan ekonomi masyarakat, yang di gagas oleh pengelolah Pasar Purwosari dan Pengelolah Paguyuban Pasar Jarwo Purwosari yang berada di Dusun Karangasem, Desa Martopuro, Kecamatan Purwosari, Kabupaten Pasuruan.

Seperti saat ini Sabtu (15/01/2022) pukul 19:30 Wib, pasar Jarwo mendatangkan hiburan “Miniatur” dari wilayah Desa Pukul, Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan.

Diketahui, Miniatur dengan iringan musik DJ atau biasa disebut musik Horeg sangat di gandrungi masyarakat, khususnya kalangan muda-mudi.

Slamet Riyadi, “salah satu pedagang di Jarwo menyambut baik pengelolah dengan mendatangkan “Miniatur dan Komunitas Miniatur Cendono (KMC)”.

“Terobosan yang sangat baik hiburan miniatur ini. Semoga pasar Jarwo semakin baik kedepannya,” harap pria berpostur tinggi kurus.

Hingga berita ini diterbitkan pukul 19:45 Wib, kegiatan di Pujasera Purwosari (Jarwo) masih berlangsung. (Yes/Red)

Our Visitor

0 8 1 7 1 1
Users Today : 29
Views Today : 281
Total views : 288635
Share on facebook
Facebook
Share on google
Google+
Share on twitter
Twitter
Share on whatsapp
WhatsApp

Berita lainnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *